Laporan majalah IDEA 137
IDEAonline - Setiap kali kita mandi menggunakan shower, kepala shower akan tersiram air yang keluar baik panas ataupun dingin.
Baca Juga: Beda Sumber Kebakaran, Beda Pula Sistem Pemadaman, Ini Panduannya!
Meskipun selalu terkena air, ini tak menjamin kepala shower selalu dalam keadaan bersih.
Tak jarang lumut, kerak air, dan kotoran lainnya berkumpul di sela-sela lubang shower.
Kotoran ini, selain menyumbat aliran air di shower, bukan tidak mungkin akan terbawa bersama pancuran air ke tubuh kita.
Baca Juga: Bisa Bersihkan Mainan Anak, Ini Manfaat Lain Cuka di Kamar Mandi yang Jarang Diketahui!
Karena itu, setiap kali membersihkan kamar mandi sebaiknya cek pula kondisi kepala shower.
Penulis | : | Akhmad Juanda |
Editor | : | Maulina Kadiranti |
Komentar