Follow Us

Jangan Lama-Lama, Kamu Cuma Butuh 15 Menit untuk Bersihkan Dapur!

Fatur Rohman - Selasa, 28 Mei 2019 | 14:25
Desain dapur bernuansa putih dengan meja makan sebagai island untuk keluarga berkumpul.
home-designing.com

Desain dapur bernuansa putih dengan meja makan sebagai island untuk keluarga berkumpul.

5. Baking soda

6. Tempat sampah

Membersihkan Noda Kompor (Waktu pengerjaan: 2 menit)

Baca Juga: Dapur Ngebul Saat Lebaran Pastikan Aman, Ini Cara Pilih Kompor Gas

Area pertama yang harus Anda bersihkan agar dapur kembali bersih adalah kompor.

Caranya, cukup dengan menaburkan baking soda di semua permukaan kompor, lalu diamkan selama 1 menit.

Kemudian, bersihkan dengan lap basah.

Cuci Peralatan Dapur (Waktu pengerjaan: 6 menit)

Peralatan dapur
FOTO : YANNIS RUDOLF PRATASIK

Peralatan dapur

Baca Juga: Simak Tips Olah Sampah Organik, Non Organik Hingga Sampah Obat yang di Rumah

Cuci semua peralatan masak dan makan yang telah selesai digunakan, seperti wajan, panci, spatula, piring, dan gelas.

Agar efektif, sebaiknya Anda mencuci peralatan makan terlebih dahulu.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest