Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

5 Cara Menghias Fasad Rumah, Padukan Soft Scape dan Hard Scape

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 13 Juni 2019 | 19:00
Penyatuan soft scape dan hard scape memperindah fasad rumah.
James Brittain

Penyatuan soft scape dan hard scape memperindah fasad rumah.

Maka, pagar hidup bisa jadi pilihan, yaitu menggunakan tanaman sebagai pagar.

Beberapa jenis tanaman rambat dapat digunakan di sini.

Baca Juga: Ada di Tepi Jurang, Rumah Ini Tampil Mewah dengan Atap dengan Kolam Renang

Kadang pula, tanaman hanya difungsikan sebagai pembatas tepi yang membatasi rumah dengan area luar atau area satu dengan lainnya di depan rumah (taman).

Pilihan tanamannya bisa berupa teh-tehan, heliconia, dan bayam-bayaman.

Tampilan luar dan jembatan

Tampilan luar dan jembatan

Jembatan, untuk menghilangkan kemonotonan di area taman yang ada di depan rumah, dapat digunakan jembatan sebagai solusinya.

Untuk area depan rumah yang luas, kehadiran jembatan akan mengurangi kebosanan pada jalan yang panjang menuju rumah.

Untuk area yang mungil, jembatan dapat menjadi point of interest bagi taman dan area depan rumah, jika didesain dengan baik.

Pilihan material harus cermat, mengingat fungsinya untuk berjalan atau melintas.

Baca Juga: Punya Kolam Ikan di Rumah, Ikuti Panduannya Agar Ikan Koi Tetap Hidup

Selain harus kuat, juga harus dipertimbangkan keawetannya karena materialnya akan terekspos.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular