Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sulit Memilih Penyedot Debu yang Dibutuhkan? Ini 5 Jenis Penyedot Debu Wajib Tahu!

Fatur Rohman - Selasa, 25 Juni 2019 | 16:00
Cara tepat memilih vacuum cleaner
which.co.uk

Cara tepat memilih vacuum cleaner

Laporan Tabloid Rumah Edisi323

IDEAonline -Selama ini, diketahui bahwa penyedot debu hanya memiliki satu jenis, yaitu sebagai pengisap kotoran-kotoran yang menempel.

Baca Juga: Arsitek Jepang Ini Bakal Mulai Debutnya di Indonesia, Intip Karya Terbarunya di Sydney

Padahal bukan hanya itu. Berdasarkan bentuknya, penyedot debu dibagi menjadi 5 jenis.

Simak penjelasannya.

Sapu Elektrik (Upright)

Sapu Elektrik (Upright)

Sapu Elektrik (Upright)

Penyedot debu jenis sapu elektrik bentuknya sederhana seperti sapu, dengan semua bagian yang menyatu.

Jenis ini lebih cocok digunakan untuk membersihkan debu di ruangan yang lapang sebab gagang atau bagian penyaring dan pengisap yang berada paling bawah berada dalam satu pegangan.

Hal itu akan menyulitkan untuk menjangkau tempat-tempat yang sulit seperti kolong bangku.

Drum

Halaman Selanjutnya

Drum

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular