Pernah dekat denganSaipul Jamil
Sayangnya pernikahannya seumur jagung. Pada 2013 Rina menggugat cerai sang suami, yang kemudian dikabulkan oleh Pengadilan Agama Jakarta Timur.
Sebagai selebritis tentunya Rina pernah terkena beberapa gosip apalagi ia seorang janda.
Saipul Jamil
Ia dikabarkan dekat dengan beberapa pria. Di antaranya dengan Saipul Jamil dan Fakhrul Razi.
Namun, dalam perjalanan hidupnya, pada September 2016, Rina mengambil keputusan berani dalam berbusana.
Penampilan barunya ini terlihat pada saat dia mengisi acara di salah satu stasiun televisi swasta atau sehari sebelum Hari Raya Idul Adha.
Baca Juga: Bawa Barang Penting Saja! Ini Tips dan Trik Saat Hendak Pindah Rumah
Tak tanggung-tanggung dengan keputusan terbesarnya ini, ia meminta doa agar terus bisa menjalankan perintah Allah dan tetap istiqomah.
Alasan lepas hijab
Rina mengatakan keputusan untuk melepas hijabnya itu datang dari dirinya dirinya sendiri, bukan karena seseorang atau pekerjaan.
"Ada sesuatu dan banyak hal baru yang baru ditemui, maksudnya gini, hidup kita dalam 5 tahun kedepan kita memikirkan yang dulu, beberapa tahun kebelakang kita nggak pernah pikirkan, pikirannya baru dateng ditahun ini."