Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Bingung Kreasikan Ruang Makan Mungil di Rumah? Tilik Inspirasi Berikut Ini!

IDEAonline - Kamis, 31 Oktober 2019 | 15:00
Dapur, ruang makan, dan ruang keluarga digabung di satu area
www.hgtv.com

Dapur, ruang makan, dan ruang keluarga digabung di satu area

IDEAonline-Memiliki rumah dengan ukuran yang relatif mungil membuat pemilik rumah sulit berkreasi.

Namun, bukan berarti beragam ruang yang terdapat di rumah tidak dapat dikreasikan.

Baca Juga: Desain 'Long Lasting' untuk Kamar Anak Remaja Menuju Usia Dewasa

Bahkan, merencanakan sebuah ruang makan minimalis jauh lebih sulit dibandingkan merancang sebuah ruang makan berukuran besar.

Berikut beberapa kiat untuk menyiasati ruang makan mungil:

1. Tentukan ruang

Langkah pertama untuk menciptakan sebuah ruang yaitu dengan menentukannya.

Baca Juga: Anak Tak Mau ke Kamar Mandi Sendiri? Begini Cara Mengenalkannya

Jika ruang makan IDEA Lovers adalah bagian dari sebuah ruang lain, seperti dapur, maka perlu diperjelas tujuan ruangan tersebut.

Apik dengan Furnitur Jadi - Ruang makan

Apik dengan Furnitur Jadi - Ruang makan

Salah satu cara yang paling mudah yaitu dengan menambah lampu gantung.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular