Follow Us

Ekspresikan Diri dengan Gaya Rumah Terkini, Ini Tips dari Arsitek

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 08 November 2019 | 12:00
Setiap rumah perlu penanganan desain khusus sesuai karakter penghuninya.
homedesignlover.com

Setiap rumah perlu penanganan desain khusus sesuai karakter penghuninya.

IDEAOnline-Apresiasi terhadap desain interior dan arsitektur saat ini sudah begitu baik.

Banyak referensi dengan topik desain dengan mudah ditemukan.

Setiap orang dapat dengan mudah menikmati berbagai gaya yang sedang tren saat ini dan menerapkannya pada rumah tinggalnya masing-masing.

Pertanyaannya, cukupkah sebuah rumah hanya menampilkan desain dan visual seperti yang ada pada referensi yang mudah ditemukan di mana-mana ini?

Jawabnya, tentu tidak!

Karena setiap orang memiliki kebutuhan yang berbeda, karakter yang berbeda, budaya yang berbeda, lokasi rumah yang berbeda, dan hal-hal lain yang membedakannya dengan orang lain.

Semuanya menuntut penanganan desain yang khusus secara personal dan kondisional.

Baca Juga: 7 Tips Memilih Warna untuk Interior dan Tentukan Proporsinya

Baca Juga: Kesan Elegan dari Interior Klasik Modern di Bangunan Art Deco

Mengangkat kepribadian pemilik rumah adalah cara memberi “jiwa” pada rumah.
Dok. Cosmas Gozali

Mengangkat kepribadian pemilik rumah adalah cara memberi “jiwa” pada rumah.

Dari pengalaman mendesain aneka proyek, arsitek Cosmas Gozali pun mengalami hal ini.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest