Follow Us

Trik Menentukan Ukuran Kasur, Jangan Terbuai dengan Harga Murah!

Maulina Kadiranti - Rabu, 13 November 2019 | 10:00
Ilustrasi kasur ramah lingkungan
Citrus Sleep

Ilustrasi kasur ramah lingkungan

Dengan ukuran 120 cm x 200 cm, kasur double size ini sering disebut super single size.

Perbedaannya hanya 20 cm dari tipe single bed.

Biasanya kasur ini sering digunakan pada kamar hotel tipe twin.

Trik Menentukan Ukuran Kasur, Jangan Terbuai dengan Harga Murah!
instagram.com/reserve_home/

Trik Menentukan Ukuran Kasur, Jangan Terbuai dengan Harga Murah!

Baca Juga: Rumahnya Digerebek, Netizen Soroti Lincahnya Syahnaz Turun Naik Tangga Walau Sedang Hamil Anak Kembar, Warganet: Jeje Suka Pink?

Kamu yang bertubuh agak gemuk juga cocok dengan kasur tipe ini karena tak terlalu kecil.

3. Queen Size

Tipe kasur yang satu ini cocok untuk dua orang yang bertubuh mungil, atau pun sendirian.

Ukurannya pun cukup lebar, yaitu 160 cm x 200 cm.

Biasanya kasur tipe ini lebih sering digunakan pada rumah-rumah.

4. King Size

Kasur ukuran 180 cm x 200 cm sering disebut dengan kasur ukuran king size.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest