Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Saffa Fauziah Kamila - Jumat, 15 November 2019 | 16:00
Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!
Arsitek Delution Architect

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Pintu ruang meeting pun dibuat menyatu dengan elemen dekoratif itu dan membuatnya terkesan sebagai hidden door.

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Selain mengawinkan warna kayu yang cokelat dan hitam, desainer juga menempatkan cermin di sudut koridor sehingga membuat kantor 230 m² terasa lapang.

Hal yang sama juga dilakukan di area resepsionis.

Baca Juga: Derajatnya Kini Disamakan dengan Jennifer Dunn, Begini Perbandingan Rumah Milik Bunda Sarita dan Jedun, Mana yang Lebih Mewah?

Cara ini berhasil menciptakan ilusi area lobi yang luas dan megah dan penampilan yang estetis.

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Selain membangun aspek estetika, perancang menerapkan konsep ruang desain hijau untuk memungkinkan sinar matahari memasuki ruangan paling dalam di denah lantai kantor.

Baca Juga: Inspirasi Hunian Kompak Dibawah 100 M, Harus Kreatif Olah Lahan yang Tersisa!

Hal ini terutama terlihat di ruangan dengan langit-langit kaca bening yang memungkinkan sinar matahari merata di seluruh ruangan.

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Hadirkan Kantor Rasa Kafe, Inspirasi Panel Kayu Berikut Asik untuk Diterapkan!

Di beberapa tempat, pohon sintetis dipasang sehingga secara psikologis memberikan kesan teduh. (*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular