Follow Us

Perbandingan Tanah dan Kompos 1:1 untuk Menanam Sayuran, Ketahui di Sini!

Fatur Rohman - Minggu, 17 November 2019 | 12:00
Perbandingan Tanah dan Kompos 1:1 untuk Menanam Sayuran, Ketahui di Sini!
youtube

Perbandingan Tanah dan Kompos 1:1 untuk Menanam Sayuran, Ketahui di Sini!

Umumnya ada 2 cara budidaya tanaman.

Perbandingan Tanah dan Kompos 1:1 untuk Menanam Sayuran, Ketahui di Sini!
gardaholic

Perbandingan Tanah dan Kompos 1:1 untuk Menanam Sayuran, Ketahui di Sini!

Pertama, benih disebar langsung ke atas media tanam. Sayuran yang termasuk dalam jenis ini adalah kangkung, bayam, kacang panjang, jagung, timun, dan sebagainya.

Kedua, benih disemai dulu di media tanam yang kecil. Setelah 2 minggu, bibit tanaman dipindahkan ke media tanam yang lebih besar.

Baca Juga: Bersih-bersih Kamar Mandi, Kenali Kotoran Pemicu Kuman dan Cara Basminya

Sayuran yang masuk dalam jenis ini adalah cabai, tomat, terong, caisim, dan pakcoy.

Perawatan tanaman home farming ini cukup mudah.

Tanaman cukup diletakkan di area yang banyak terkena matahari pagi dan sore.

Pada cuaca terik, tanaman harus disiram 2 kali sehari, sedangkan pada cuaca mendung cukup 1 kali sehari.

Baca Juga: Sudah Lama Engga Pulang Kampung? Jangan Pusing, Rumah Ini Dapat Menjadi Inspirasi Hunianmu

Meski hujan, tanaman tidak perlu diungsikan ke dalam rumah.

Sayuran dan buah hasil home farming ini sangat sedikit mengandung kimia dan bersifat organik sehingga lebih sehat dikonsumsi.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest