Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pemilik Rumah Mungil, Coba Tata Hunian Gunakan Funitur Beroda! Ini Alasannya

Fatur Rohman - Selasa, 19 November 2019 | 14:00
Pemilik Rumah Mungil, Coba Tata Hunian Gunakan Funitur Beroda! Ini Alasannya
PRoPeRTi fabelio

Pemilik Rumah Mungil, Coba Tata Hunian Gunakan Funitur Beroda! Ini Alasannya

IDEAOnline -Bingung bagaimana menata rumah mungil Anda?

Roda yang tampil apik pada furnitur cantik di rumah mungil Anda, dapat menjadi salah satu solusinya.

Jika dilihat, memang kebanyakan furnitur yang dilengkapi roda, ukurannya kecil.

Menurut Agus Chandra S.Ds., desainer interior dari Chromatic, penggunaan roda pada furnitur memang dianjurkan untuk diaplikasikan hanya pada furnitur yang menahan beban yang ringan.

Baca Juga: Lama Tak Terlihat Ada Aktivitas, Rumah Mewah Seharga 12 Miliar yang Penuh dengan Dekorasi Emas Terlihat Sepi Karena Pemiliknya Dipenjara, Ternyata Ini Fakta yang Terungkap!

Karena dikhawatirkan kekuatan roda tidak mampu untuk menahan beban yang terlalu berat.

Fleksibel Saat Ditata

Penggunaan roda sebagai elemen pendukung pada kaki-kaki furnitur memiliki beberapa kelebihan dibandingkan dengan furnitur statis.

Selain memberikan tampilan yang unik, elemen ini memberikan fleksibilitas pada furnitur sehingga dapat dipindah-pindah dengan mudah sesuai kebutuhan.

Furnitur pun menjadi multifungsi, karena satu furnitur dapat digunakan untuk berbagai kebutuhan.

Baca Juga: Kembali Dilarikan ke RSCM, Begini Tampilan Kamar Rumah Sakit Tempat Ria Irawan yang Kondisinya Semakin Memburuk

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular