Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Aksen Pemilihan Warna Kuning Putih Sukses Buat Kamu Rajin Masak, Ini Inspirasinya!

Saffa Fauziah Kamila - Senin, 16 Desember 2019 | 18:30
Aksen Pemilihan Warna Kuning Putih Sukses Buat Kamu Rajin Masak, Ini Inspirasinya!
Foto Adeline Krisanti

Aksen Pemilihan Warna Kuning Putih Sukses Buat Kamu Rajin Masak, Ini Inspirasinya!

IDEAonline- Kecermatan dalam memilih warna yang diaplikasikan sebagai aksen, penempatan, dan proporsi(seberapa besar aksen diaplikasikan) menjadi kunci sukses pengaplikasiannya.

Focal point diciptakan dengan menghadirkan warna kontras mendampingi dominannya putih.

Takut mengaplikasikan warna putih di dapur? Mungkin, Anda tak sendiri.

Ada banyak yang lain punya perasaan yang sama.

Baca Juga: Bertobat Karena Alasan Mistis, Begini Isi Istana Seharga Rp 25 M Milik Ki Joko Bodo yang Akan Dijadikan Mesjid

Aksen Warna Kuning Mencerahkan Dapur

Aksen Warna Kuning Mencerahkan Dapur

Takut kotor, menjadi alasan utama sebagian besar orang.

Namun, banyak juga yang justru memilih putih untuk dapurnya.

Terkesan elegan, dapur terlihat lebih lapang, dan selalu terlihat bersih. Itu alasannya.

Pasangan muda pemilik dapur ini, adalah salah satu yang menerapkan putih di dapurnya, bahkan di seluruh bagian rumahnya.

Terkesan monoton dan pucat? Tentu ada solusinya.

Baca Juga: Resolusi Tahun Baru: Kamar Lebih Rapi, Tilik 5 Ide Peyimpanan di Kamar!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular