Follow Us

Ingat Selalu Cabut Kabel Colokan Kala Banjir, Ini Trik Pintar Saat Rumah Terendam

Fatur Rohman - Jumat, 10 Januari 2020 | 12:00
Ingat Selalu Cabut Kabel Colokan Kala Banjir, Ini Trik Pintar Saat Rumah Terendam
Picture Lights

Ingat Selalu Cabut Kabel Colokan Kala Banjir, Ini Trik Pintar Saat Rumah Terendam

Baca Juga: Orang Tua Predator Seksual yang Sedang Viral, Reynhard Sinaga Miliki Usaha Properti Mewah Seluas 3 Hektar!

Satu yang penting juga diingat, walaupun sudah dirasa sangat terlindungi, jangan pernah menyimpan dokumen di dalam lemari, karena ada kemungkinan lemari rubuh saat air meninggi.

Amankan Barang Berharga

Jika Anda memiliki perhiasan berharga yang disimpan dalam kotak-kotak terpisah, sebaiknya juga disimpan dalam satu tempat khusus, lalu bungkus juga dengan plastik.

Sebaiknya, untuk perhiasan-perhiasan ini diperlakukan sama seperti dokumen-dokumen penting, titipkan saja di rumah keluarga yang rumahnya bebas banjir.

Baca Juga: Mau Rumah Aman dari Bencana Kebakaran Sekaligus Rampok? Perhatikan 4 Hal Ini!

Atau percayakan pada bank untuk menyimpannya.

Pindahkan Barang Elektronik dan Furnitur

Barang-barang elektronik seperti kulkas, TV, tape, radio, DVD, PC, notebook adalah barang yang harus diamankan. Pasalnya, barang elektronik yang terendam air dipastikan akan rusak.

Dibutuhkan biaya tidak sedikit untuk memperbaikinya, atau bahkan tidak dapat dipakai lagi.

Sebaiknya pindahkan ke tempat yang lebih aman atau lebih tinggi, seperti meja makan.

Meja yang di tumpuki barang-barang berat, cukup kuat untuk tidak terangkat dan roboh akibat tekanan air.

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest