Follow Us

Tentukan 3 Warna Cat Kamar Tidur di Ruang Sempit Agar Tetap Nyaman!

Saffa Fauziah Kamila - Kamis, 16 Januari 2020 | 19:15
Kamar tidur dengan desain interior yang praktis dan kompak.
Arsitek Atelier Cosmas Gozali/ Foto Fernando Gomulya

Kamar tidur dengan desain interior yang praktis dan kompak.

Baca Juga: Terlihat Memesona Serasa di Coffee Shop, Begini Isi Rumah dengan Luas 33 Meter yang Ciamik!

Feminin tak identik dengan pink. Warna hijau dan biru lembut pun bisa mewakilinya.
Johanna Erly/Properti Da Vinci

Feminin tak identik dengan pink. Warna hijau dan biru lembut pun bisa mewakilinya.

3. Warna cat kamar tidur turquoise untuk visual yang menawan

Aksen dinding merujuk pada teknik pewarnaan satu atau dua dinding dengan warna yang berbeda.

Tujuannya adalah untuk menciptakan separasi visual atau titik yang menarik perhatian.

Teknik ini bisa diterapkan pada ruangan sempit untuk menghadirkan ilusi luas di ruangan tersebut.

Baca Juga: Trik Beli Furnitur Jadi untuk Rumah Mungil, Biar Engga Makin Sesak

Warna cat kamar tidur turquoise atau juga biasa disebut dengan biru hijau ini sangat cocok untuk ruangan kecil agar terlihat lebih besar.

Sama halnya dengan warna cat kamar tidur lainnya, warna cat kamar tidur biru hijau ini juga dapat memberikan suasana sejuk dan segar pada kamar tidur.

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest