Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Jadi Ruang Vital Saat Ramadan, Yuk Rapikan Dapur dari Sekarang dengan 8 Langkah Praktis Ini

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 17 April 2020 | 13:14
Taruh barang di dapur sesuai frekuensi penggunaan dan di tempat barang dibutuhkan.
Kompas.com

Taruh barang di dapur sesuai frekuensi penggunaan dan di tempat barang dibutuhkan.

Contoh barang seperti ini adalah sendok, garpu, piring, gelas ataupun wajan dan panci kecil yang biasa digunakan untuk masak sehari-hari.

Sementara barang yang jarang dipakai seperti panci besar, alat-alat jamuan besar tak perlu ditaruh di area kerja.

Mereka dapat disimpan di tempat yang agak jauh misalnya di lemari paling atas atau di ujung kitchen set.

Jika hanya digunakan setahun sekali, kamu bisa menaruhnya di luar area dapur, misalnya di gudang.

8. Manfaatkan area dengan optimal.

Area antara wall cabinet dengan meja dapur dapat dimanfaatkan.

Beri ambalan untuk meletakkan bumbu, ataupun beri rak untuk meletakkan berbagai peralatan.

Baca Juga: Makin Nyaman, Ini 5 Area Tepat Menyelipkan Storage di Rumah Mungil

Baca Juga: Bikin Dapur Via Jasa Kontraktor Kitchen, Lakukan 5 Hal Ini Biar Tak Kecewa

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular