IDEAonline -Ternyata ada IDEA lovers rumah berlapis emas di Indonesia
Potret rumah berlapis emas tersebut salah satunya terlihat dalam kanal YouTubeCinta Quran TV(25/10/2019)
Disebutkan jika rumah berlapis emas itu berlokasi di Palu, Sulawesi Tengah.
Baca Juga: Berbagi IDEA 6 Inspirasi Ciptakan Ruang Duduk untuk Bersantai di Rumah
Terlihat, mulai dari tangga, langit-langit hingga temboknya semua berlapis emas sehingga rumah tersebut terlihat begitu mewah.
Saat itu, seorang ustaz dan beberapa rekan artis ikut dalam rombongan.
Terlihat ada beberapa ruang tamu yang tersedia. Mulai dari dinding, kursi hingga pernak-pernik di ruangan tersebut dilapisi dengan emas.
Tayangan tersebut juga memperlihatkan berbagai sisi dari rumah emas itu.
Terlihat pula salah satu lorongnya yang begitu megah dan mewah.