Follow Us

Sudah Jarang Ada, Ternyata Jendela Nako Paling Baik Hasilkan Sirkulasi Udara Dibanding Jenis Lainnya, Ini Alasannya!

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 07 Juni 2020 | 08:00
Tidak ada AC di area makan berjendela nako, pendingin udara diganti dengan kipas.
CATUR WIBOWO/IDEA

Tidak ada AC di area makan berjendela nako, pendingin udara diganti dengan kipas.

Bovenlicht sering pula dijumpai di atas jendela ataupun di atas pintu yang berfungsi sebagai ventilasi.

Secara arsitektur, bovenlicht sendiri memiliki arti lubang cahaya yang terletak di sisi atas dinding.

Dengan memperhatikan tips-tips kecil di atas, maka sebuah standar sirkulasi udara yang baik bagi rumah sehat dapat diciptakan, dan kamu dapat melakukan perencanaan dengan baik sebelum membangun atau merenovasi rumah.

Baca Juga: Kanopi Melindungi Rumah dari Panas dan Hujan, Yuk Pilah Pilih Materialnya

#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork

(*)

Editor : iDEA

Baca Lainnya

Latest