Follow Us

Empat Pilihan Pasokan Air Bersih untuk Rumah, Apa Plus Minusnya?

Johanna Erly Widyartanti - Jumat, 12 Juni 2020 | 14:30
Ilustrasi penggunaan air di rumah.
the home depot

Ilustrasi penggunaan air di rumah.

Sumur dangkal adalah sumur yang mempunyai kedalaman 3 meter.

Sedangkan sumur artesis yaitu sumur yang mempunyai kedalaman lebih dari 50 meter.

Biasanya semakin dalam sumur, semakin bersih air yang dihasilkan.

Untuk membantu menaikkan air dari sumur yang cukup dalam, digunakan pompa air yang sesuai.

Terdapat dua jenis pompa yang sering dipakai, yaitu jet pump untuk sumur dengan kedalaman lebih dari 10 meter, dan jenis pompa sumur dangkal untuk sumur dengan kedalaman kurang dari 10 meter.

Baca Juga: Penggunaan Panel Surya adalah Solusi Hemat Memanfaatkan Energi Alternatif, Apa yang Lainnya?

#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest