Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mencahayai Dapur, Alami atau Buatan? Cek Tips Ini agar Optimal

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 14 Juni 2020 | 09:00
Pencahayaan alami dan buatan sama-sama dibutuhkan di dapur.
dok. comiccabal.com

Pencahayaan alami dan buatan sama-sama dibutuhkan di dapur.

Prinsipnya, bukaan berupa jendela atau skylight, sebaiknya diletakkan mengikuti arah pergerakan matahari agar cahaya yang masuk maksimal.

Untuk itu, peletakan bukaan sebaiknya berhubungan langsung dengan ruang luar.

  • Pencahayaan lokal (downlight) berfungsi untuk menerangi beberapa titik yang membutuhkan pencahayaan ekstra. Peletakannya menyesuaikan kebutuhan. Di area memasak dan di atas kompor adalah area yang mutlak mendapat penerangan.
  • Sedangkan pencahayaan lokal sebagai unsur estetika dapat ditambahkan di dalam kabinet kaca dan atau di bawah kabinet bawah yang menggantung.
Baca Juga: Bikin Dapur? Pilih Gaya dan Bentuknya dari Referensi Ini Yuk!

#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork

(*)

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular