Follow Us

Kenalan dengan Dapur Seukuran 3x2 Meter, Solusinya Loose Furnitur!

Maulina Kadiranti - Selasa, 23 Juni 2020 | 10:00
Ruang Mungil, Kaya Detail Dapur Jadi Terlihat Apik
Foto Adeline Krisanti

Ruang Mungil, Kaya Detail Dapur Jadi Terlihat Apik

IDEAonline- Berukuran mungil tak menjadikan dapur ini kehilangan keindahannya.

Berawal dari keterbatasan biaya, Tuning Soebagjo memutuskan untuk menunda keberadaan kitchen set di dapurnya.

Alih-alih menggunakan kabinet dan rakrak buit-in, Tuning memilih ragam loose furniture untuk ditempatkan pada dapur berukuran 3 m x 2 m-nya.

Berbekal meja lungsuran sang ibunda, island table, kompor, hingga bak cuci, Tuning mewujudkan dapur sementaranya di rumah.

Baca Juga: Selalu Dikaitkan dengan Penyakit Berbahaya, Ternyata Tidur di Lantai Bisa Sembuhkan Rasa Pegal

Baca Juga: Tak Kalah Cantik dengan Taj Mahal, Begini Penampakan Istana yang Selalu Tenggelam di Danau India

Meski terkesan sederhana, dapur mungil Tuning tak kehilangan keindahannya.

Bahkan, kawan-kawan Tuning kerap bertanya padanya soal siasat memperindah dapur, meski tanpa keberadaan kitchen set.

Kenalan dengan Dapur Seukuran 3x2 Meter, Solusinya Loose Furnitur!
Foto Adeline Krisanti

Kenalan dengan Dapur Seukuran 3x2 Meter, Solusinya Loose Furnitur!

Salah satu strategi kunci Tuning dalam memperindah dapurnya ialah memperkayanya dengan detail dan aksesori.

Pot-pot, botol, vas, hingga wall decoration mengisi dapur Tuning.

“Aku mengisi dapur dengan hiasan yang aku suka.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest