Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Menikmati Ketenangan Balkon, Meraup Kesegaran Alam dari Atas Bangunan

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 01 Juli 2020 | 17:30
Pilihan furnitur simpel disesuaikan degan ketahanan material di area luar.

Pilihan furnitur simpel disesuaikan degan ketahanan material di area luar.

Tak heran bila mereka ingin memiliki sebuah area penuh ketenangan dalam hunian mereka.

Balkon sepanjang 9,6m ini terpecah atas lorong sebagai akses, dan dua buah area duduk yang berbeda.

Lantai kayu ulin dengan rangka besi menutupi wilayah pijakan kaki pada balkon tersebut.

“Kayu ulin adalah kayu yang kuat dan bisa bertahan dari perubahan cuaca, oleh karena itu cocok digunakan di area outdoor,” ungkap Meni menjelaskan material yang mendominasi area santai tersebut.

Furnitur yang digunakan pun bukanlah furnitur yang terlampau sulit dicari.

Baca Juga: Diletakkan di Depan Rumah atau di Balkon, Teras Butuh Sentuhan Dekorasi yang Berbeda, Ini Penjelasannya!

Penataan setiap elemen memperhatikan orientasi cahaya matahari di balkon.

Penataan setiap elemen memperhatikan orientasi cahaya matahari di balkon.

Di atas balkon apik ini, Ricky dan Meni menempatkan seperangkat kursi dan

meja taman putih berbahan plastik, serta sebuah kursi panjang bernuansa abu-putih.

Sebagai pelengkapnya, pot-pot tanaman dengan beragam ukuran berjajar apik di profil jendela dan lantai balkon.

Selain itu, tanaman merambat pun menjalar apik di sekitar railing balkon tersebut.

Alhasil, teras pada balkon tersebut tampak begitu asri.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular