Libra identik dengan keseimbangan dan keadilan. Ya, ini juga yang diterapkan di desain ruang makannya. Elemen pendukung pada desain ruang makan setidaknya harus matching dengan elemen lainnya. Bisa dari warna, motif, maupun bentuknya.
8.Scorpio
Sama seperti Aries, sosok Scorpio juga memiliki karakter pemberani. Namun, yang membedakannya adalah karakter Scorpio yang misterius. Nuansa klasik bisa menjadi gaya untuk desain ruang makan yang tepat untuk Scorpio.
9.Sagitarius
Baca Juga: Ide Inspirasi Panel TV yang Ciamik untuk di Rumah, Tampil Lebih Modern!
Baca Juga: Memberi Kesan Luas, Ini Inspirasi Pengaplikasian Cermin Terbaru di Rumah!
Sagitarius memiliki karakter “bebas”. Tak heran jika desain rumah Sagitarius menyesuaikan hati. Begitu juga dengan desain ruang makan. Ya, desain ruang makan cenderung “sesukanya”, seperti pemilihan kursi makan yang berbeda jenis.
10.Capricorn
Menjunjung tradisi yang ada adalah karakter Capricorn. Ya, desain ruang makan bergaya tradisional yang hangat adalah pilihan tepat untuk zodiak berlambang kambing ini.
11. Aquarius
Seorang Aquarius menyukai kebersamaan dan menyukai warna-warna sejuk. Sepadan dengan itu, desain ruang makan yang cocok untuk Aquarius adalah desain ruang makan yang lapang. Namun, jika memiliki lahan mungil atau menyatu dengan dapur, desain ruang makan berwarna sejuk menjadi andalan.
12. Pisces