Follow Us

Bakal Ada Jalur Khusus, Pesepeda di DKI Dilarang Melintas di Trotoar

Kontributor 01 - Sabtu, 25 Juli 2020 | 13:00
Ilustrasi- Toko Sepeda Ini Berkonsep Laboratorium Futuristik, Keren Banget!
dezeen

Ilustrasi- Toko Sepeda Ini Berkonsep Laboratorium Futuristik, Keren Banget!

"Mudah-mudahan warga Jakarta bisa menggunakan sepeda sebagai alat transportasi yang murah. Kami mengapresiasi warga yang mulai minat bersepeda. Namun, harus berhati-hati dengan rambu dan yang malam juga banyak sekali (pesepeda)," ujar Ariza.

Baca Juga: Toko Sepeda Berkonsep Laboratorium Futuristik, Keren Banget!

Dishub DKI Jakarta memutuskan untuk melebarkan jalur sepeda di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman hingga Jalan MH Thamrin pada Minggu kemarin walaupun tak ada kegiatan hari bebas kendaraan bermotor (HBKB).

Dishub akan mengevaluasi kembali pengadaan jalur sepeda di sepenjang Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan MH Thamrin untuk hari Minggu pekan depan. Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pesepeda Dilarang Melintas di Trotoar"

#berbagiIDEA

Source : kompas

Editor : Maulina Kadiranti

Latest