Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ingin Rumah Lebih Semarak? Ikuti Langkah Ini agar Tak Terjebak Warna Aman Saja

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 28 Juli 2020 | 14:30
Ruang belajar dnegan warna cerah hijau bangkitkan semangat.
IDEA

Ruang belajar dnegan warna cerah hijau bangkitkan semangat.

Sebagai contoh, warna putih yang menunjang higienitas dapur.

5. Pilihlah warna netral untuk ruang multifungsi, seperti ruang tamu.

Selain nyaman untuk mata, warna netral, seperti cokelat krem, hitam, atau putih, akan memudahkan kamu dalam memadupadankan warna.

Baca Juga: Semarak dengan Warna, Privasi Remaja Putri Terjaga dengan Cara Ini

Warna alami di ruang keluarga ciptakan kesan tenang.

Warna alami di ruang keluarga ciptakan kesan tenang.

6. Apabila warna netral terlalu monoton, cara lain adalah menerapkan konsep warna monokromatris.

Kamu hanya harus memilih satu warna utama sebagai panduan menata ruang, mulai dari warna dinding hingga perabot

7. Jika keenam cara tersebut tak juga berhasil, tak ada salahnya aplikasikan warna favorit kamu ke dalam ruang rumah.

Ikuti kata hati dan jangan abaikan selera kamu.

Rumah pun lebih semarak dan nyaman ditinggali.

Baca Juga: Tips Sukses Mengecat, Cara Pilih Cat dan Inovasi yang Ada Saat Ini

#berbagiIDEA

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular