
Ungu yang lebih ua dari pink untuk mendukung suasana romantis di kamar tidur.
Tidak ada salahnya bereksperimen dengan warna ungu gelap, ungu redam (muted purple) atau bahkan lavender dengan desain warna pada dinding.
Rahasia untuk meningkatkan nuansa romantis di kamar mu adalah dengan menempatkan perabotan dengan bahan serta warna dan pencahayaan yang lembut.
Warna ungu akan menjadi sempurna dengan lampu cahaya redup, rangkaian bunga lavender dan lilin aromatik kecil untuk sensasi romantis di sekitar ruangan.
Baca Juga: Apa Warna Pilihanmu untuk Kamar Tidur? Efek 8 Jenis Warna Ini Jika Diaplikasikan!
#berbagiIDEA