IDEAonline –IDEA lovers pasti pernah melihat kasus satu ini di rumah, yuk langsung aja simak!
Kasus
Meja makan IDEA lovers menyatu denganpantry. Di atas meja terdapat void yangmenghubungkan ruang jemur denganlantai bawah.
Kalau malam hari, areaini gelap sekali. Penanya bermaksud memasanglampu gantung. Masalahnya, karena di atasmeja adalah void, tidak ada tempat untukmenggantungkan lampu.
Apakah dapatdipasang kisi-kisi di tempat itu? Sebaiknyaterbuat apa kisi-kisinya; kayu atau aluminium?
Bagaimana desainnya? Selain memasang kisikisi, apakah ada cara lain?
Solusi
Rupanya diatas void ruang makan tersebut terdapatskylight.
Ruang makan Anda terasa terangdi siang hari, namun menjadi gelap ketikamalam, karena tidak ada penerangan.
Sebetulnya ide Anda untuk memasangkisi-kisi untuk tempat menggantungkanlampu sudah baik, hanya saja sebaiknyaukuran dan desainnya jangan sampaimengurangi intensitas cahaya matahariyang masuk di siang hari.
Bahan kayu ataumetal tidak menjadi masalah, tergantungselera Anda yang tentu lebih mengetahuigaya interior rumah Anda.