Tangga Rumah
Tangga rumah yang menghubungkan dengan lantai atas terlihat sangat sederhana.
Namun ternyata di pinggir tangga terdapat penyangga yang terdapat ukiran.
Kamar
Di kamar Bunga Zainal, terdapat sebuah ranjang berukuran besar.
Kamar sang artis di dominasi dengan dinding dan perabot berwarna cream.
Terdapat jendela tinggi di sampingnya.
Ruang Kerja
Sebagai seorang produser dan pengusaha, Sukhdev Singh pastilah membutuhkan ruangan kerja di rumahnya.
Ruangan kerja Sukhdev Singh terungkap saat merayakan ulang tahun sang putra.