Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mengolah 5 Jenis Warna dengan Tekstur Tanpa Bikin Efek Negatif (1)

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 03 September 2020 | 09:00
Ilustrasi kamar tidur bernuansa biru.
House Beautiful

Ilustrasi kamar tidur bernuansa biru.

IDEAOnline-Beri makna pada ruang atau sudut terkecil sekalipun menjadi sesuatu yang berharga dan nyaman dipandang mata.

Salah satunya bisa dikaukan dengan warna.

Tapi warna apa?

Warna netral memamang “aman” tapi bisa membosankan.

Asal bermainw arna tanpa planning, juga bisa bikin ruang jadi gelap, sempit, bikin engga bisa tidur, bahkan ada yang bisa kehilangan selera makan.

Yuk kenali karakter 5 jenis warna ini agar tepat mengolahnya.

1.Biru

Hasil riset mengatakan bahwa warna biru membuat kamu tidak napsu makan.

Karena itu, hindari warna biru di ruang makan (kecuali kalau memang ingin kurus).

Tapi sebaliknya, biru memberi efek tenang/kalem dan produktif, jadi kamu bisa menggunakan warna ini di kamar tidur, home office atau ruang baca.

Baca Juga: Dikenal Maskulin Biru Pun Bisa Feminin, Tak Selalu untuk Laki-laki

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular