Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pesona Taman Kering dan Karakter Khasnya, Ketahui Sebelum Membuat

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 16 September 2020 | 15:00
Ilustrasi taman kering jadi innercourt antarruang.

Ilustrasi taman kering jadi innercourt antarruang.

Konstruksi

Mengaplikasikan batu sebagai penutup tanah dan menghamparkannya di taman adalah hal yang biasa di taman kering.

Tentang hal ini yang harus diperhatikan adalah konstruksi tanahnya.

Batu, koral atau pasir pantang dihamparkan begitu saja, karena dengan adanya tekanan (injakan) maka batu-batu itu dapat melesak ke dalam tanah.

Untuk itu harus dibuat perkerasan dengan semen terlebih dahulu dengan tetap memerhatikan draenasi dan aerasi tanah.

Baca Juga: Taman Kering dengan Pendaran Lampu di Batu Koral, Sederhana Memikat!

Ilustrasi-Taman kering mungil dilengkapi kolam ikan.

Ilustrasi-Taman kering mungil dilengkapi kolam ikan.

Jenis Tanaman & Cara Menanam

Jeis tanaman disesuaikan dengan kondisi lokasi yang ada.

Sebaiknya, sesuai dengan sifat taman keing yang praktis, minim perawatan dan fleksibel dalam pemeliharaan, sebaiknya tanaman ditaruh dalam pot.

Selain agar setiap taman dapat tumbuh sesuai dengan media aslinya, juga agar mudah diganti (bila perlu atau bila bosan).

Kecuali itu, menenam di pot juga „menahan“ pertumbuhan tanaman terutama akar dan batang agar tak cepat besar.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular