Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Berencana Liburan Setelah Pandemi Berakhir? Jangan Lakukan 8 Hal Ini Saat Menginap di Hotel

Maulina Kadiranti - Rabu, 23 September 2020 | 12:30
Merokok di kamar bebas rokok
getty images

Merokok di kamar bebas rokok

Bantal

Bantal

Jika kamu menemukan bantal sofa atau bantal yang berukuran kecil di kamar hotel, jangan langsung memakainya.

Apalagi jika bantal tersebut tidak dilapisi kembali dengan sarung bantal yang bisa diganti.

Sebab, bantal tersebut biasanya tak dibersihkan dengan sempurna.

"Petugas hotel baru menggantinya jika bantal tersebut berubah warna atau mengeluarkan bau yang mengganggu.

Dalam kata lain, kamu bisa saja menggunakan bantal bekas wajah, bokong, atau bagian tubuh orang lain," kata traveler dan co-onwner traveloffpath.com, Kashlee Kucheran.

7. Mengirim informasi sensitif dengan Wifi hotel

Membagikan sesuatu menggunakan wifi hotel

Membagikan sesuatu menggunakan wifi hotel

Jangan pernah mengirimkan informasi atau hal penting lainnya menggunakan WiFi hotel, kecuali dengan enkripsi.

"Hal itu akan membuat pesan kita mudah dibajak," kata Vice President ExpressVPN, Harold Li.

8. Membawa binatang peliharaan

Hewan peliharaan dibawa ke hotel

Hewan peliharaan dibawa ke hotel

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular