Follow Us

Untuk Bangunan Bentang Lebar, Atap Lengkung Tampil Elastik dan Organik

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 13 Oktober 2020 | 18:30
Atap lengkung.
Dok. Serial Rumah

Atap lengkung.

Bahkan, karena alasan estetika seorang arsitek dapat menerapkan bentuk ini.

Jadi, tak lagi terikat dengan lingkungan setempat.

Banyak alternatif bentuk atap dapat diciptakan.

Syaratnya, tetap setia pada konteks dan optimal dalam memanfaatkan teknologi.

Atap lengkung merupakan atap yang menggunakan lembaran bidang yang diletakkan melengkung secara horizontal pada sisi lantai atap.

Baca Juga: Berjaya Selama Puluhan Tahun, Ini Alasan Mengapa Baja Lapis Naik Pamor

Inovasi baja lapis pada atap berdesain lengkung.
dok. Bluescope

Inovasi baja lapis pada atap berdesain lengkung.

Kelebihan

  • Memiliki bentuk unik karena terlihat sangat elastis dan organik.
  • Mengakomodasi bangunan dengan bentangan yang cukup lebar
Kekurangan

Penggunaan material atap yang kaku dan keras akan sulit diterapkan pada bentuk jenis atap ini.

Material

  • Rangka atap: kayu, baja ringan.
  • Penutup atap: bitumen
Baca Juga: Jaminan Atap Kuat dan Indah, 5 Hal Harus Dimiliki Baja Lapis

Halaman Selanjutnya

#berbagiIDEA

Editor : Maulina Kadiranti

Latest