Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tidak Berbau dan Tidak Berasa, Ini Syarat Penting Air Dikatakan Bersih

Fatur Rohman - Senin, 19 Oktober 2020 | 10:00
Mencuci tangan dengan air bersih yang mengalir.
Grid.id

Mencuci tangan dengan air bersih yang mengalir.

Baca Juga: Inspirasi Kamar Anak untuk Berdua Tapi Tetap Personal, Engga Perlu AC?

Baca Juga: Seni Menyimpan di Dapur, Hal Sepele Ini Bisa Bikin Bahan Makanan Rusak

Fisik dan Kimia

Dalam peraturan yang berhubungandengan standar air dikenal 2 istilah, yaitu “air bersih” dan “air minum”.

Air bersih adalah air yang digunakanuntuk semua kebutuhan rumah tangga, sedangkan air minum mengacu ke airyang bisa langsung diminum.

Air bersihyang dimasak sampai mendidih akanmemenuhi standar air minum. Air bersih setidaknya harusmemenuhi 2 syarat, yaitu fisik dan kimia.

Syarat fisik adalah air harus jernih (bebasdari lumpur), tidak berbau, dan tidakberasa (tawar, tidak asin atau asam).

Baca Juga: Keuntungan yang Didapat Jika Membangun Rumah Memakai Jasa Arsitek

Syarat-syarat ini biasanya bisa dikenaliatau dirasakan oleh si pengguna air. Sedangkan yang dimaksud dengansyarat kimia adalah air harus tidakmengandung zat-zat kimia melewatibatas.

Untuk air minum ada satu syaratlagi, yaitu syarat biologi; air harusterbebas dari bakteri, virus, dan sporapembawa bibit penyakit.

Proses yang harus dilakukan adalah menghilangkan bakteri dengan disinfektan. Cara yang paling umum dilakukan adalah merebus air dengan panas lebih dari 100 derajat Celcius.

Tips

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular