Biasanya lampu dipasang padaplafon lapis bawah, dihadapkan ke atas. Dengan demikian cahaya lampu menyorotplafon yang ada di atasnya, dipantulkan, kemudian disebarkan ke area luar ceruk.
Karena merupakan hasil pantulan, sinaryang keluar tidak “keras”, sehinggamemberikan tampilan gradasi sinar yangmembuat plafon terlihat berdimensi.
Plafon tambahan ini bisa sepertibingkai foto, yaitu hanya di sekeliling tepiplafon yang sudah ada. Untuk bentukseperti ini, cahaya lampu seolah-olahmenyorot ke arah tengah plafon.
Atau, bisa juga plafon tambahan ini justru dibagian tengah, sehingga cahaya lampuseolah-olah menyorot ke dinding atas.
Pencahayaan cove bisa menggunakanlampu pijar maupun lampu TL. Karenabiasanya pencahayaan cove akanmembutuhkan lebih banyak titiklampu, mungkin akan lebih hemat bilamenggunakan lamput TL hemat energi.
Untuk mendapatkan efek yang lebihdramatis, bisa digunakan lampu berwarna, misalnya kuning atau hijau.
Pencahayaan cove bisa diterapkanpada banyak ruang, misalnya ruangmakan, ruang tidur, atau ruangkeluarga.
Ruang publik sepertihotel, galeri, rumah sakit, juga bisamenggunakan pencahayaan ini.
#BerbagiIDEA #Berbagicerita #BisadariRumah #GridNetwork
Artikel ini tayang di Tabloid RUMAH edisi 76