Follow Us

Menilik Cara Membuat Kolam untuk Ruang Dalam, Pasang Pipa Vertikal yang Berhubungan Langsung dengan Pompa

Fatur Rohman - Sabtu, 31 Oktober 2020 | 09:00
Ilustrasi vertikal garden, jadi penyejuk di ruang bergaya indusrial
Foto Catur Wibowo Properti Aryan Adia & Dian Trianasari, Serpong

Ilustrasi vertikal garden, jadi penyejuk di ruang bergaya indusrial

IDEAonline –Interior hijau adalah salah satu ide penataan ruang untuk mendapatkan suasana yang tenang.

Caranya adalah dengan memasukkan suasana taman—seperti pohon, daun, bunga-bunga, kolam, air terjun, dan air mancur—ke dalam rumah.

Baca Juga: Hindari Gunakan Spons Kawat Jika Ingin Panci Awet, Tilik 3 Bahan Dapur yang Mujarab Rontokan Noda Kerak ini

Baca Juga: Naik Pitam, Artis yang Sempat Digerebek Karena Berduaan dengan Wanita di Apartemen Ini Meradang Akibat Qna Selingkuhan Alexander Thian, Kenapa?

Jika Anda ingin menghadirkan elemen air di dalam rumah, ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan.

Pompa perlu ada apabila Anda menginginkan air dalam kolam dapat bergerak dan menghasilkan suara gemercik.

Agar air dapat mengalir di dinding, Anda perlu memasang pipa vertikal yang berhubungan langsung dengan pompa. Instalasi seperti ini untuk mendorong air ke atas (melawan gravitasi).

Potongan kolam dengan air yang mengalir di dinding.

Potongan kolam dengan air yang mengalir di dinding.

Jangan lupakan pelapisan dinding dengan waterproofing di sekitar pipa dan kolam untuk mencegah rembesan air ke dinding.

Pasang lampu untuk penerangan di sekitar kolam dan menambah nilai estetika ruang.

Baca Juga: Air di Dalam ‘Bowl’ Toilet Lambat Surutnya hingga Merembes Keluar? Ternyata Ini Penyebabnya!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular