Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Lima Jenis Warna Ini Bisa Memberi Kesan Kotor pada Rumah, Ini Alasannya!

Kontributor 01 - Selasa, 24 November 2020 | 08:00
Ilustrasi keramik warna kuning untuk dapur.
edupaint

Ilustrasi keramik warna kuning untuk dapur.

IDEAOnline-Memilih warna cat dinding memang sesuai dengan selera dan kepribadian pemilik rumah.

Akan tetapi, jika tidak cermat memilih warna cat dinding, rumah akan terlihat kotor.

Kalau ini sudah terjadi, rumah kamu bisa kurang cantik dipandang atau tampak membosankan.

Dilansir dari Reader's Digest, Senin (16/11/2020), berikut 5 warna cat dinding yang bisa membuat rumah tampak kotor.

1. Putih

Warna putih adalah warna cat dinding yang sangat banyak dipilih oleh pemilik rumah.

Namun, warna ini juga bisa membuat kesan yang suram, apalagi jika pencahayaannya juga salah.

2. Kuning

Jujur, sulit untuk memilih warna kuning yang tepat.

Jika kamu memilih warna kunig yang terlalu cerah, maka rasanya akan tampak silau.

Akan tetapi, jika memilih warna kuning yang pudar, akan membuat ruangan tampak menjadi kotor atau usang.

Source : kompas

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular