Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ada Banyak Cara untuk Menyemangati Anak dalam Belajar, Intip Yuk!

Johanna Erly Widyartanti - Selasa, 01 Desember 2020 | 18:39
Ilustrasi ciptakan suasana menyenangkan untuk menyemangati anak belajar.
IKEA

Ilustrasi ciptakan suasana menyenangkan untuk menyemangati anak belajar.

Agar ruangan tidak terasa sempit, gunakan perabot multifungsi untuk mendukung kegiatan belajar dan bermain Si Kecil.

Selain itu perhatikan material dan desain perabot yang digunakan untuk ruang belajar Si Kecil aman ya!

Untuk mengakomodasi kebutuhan ini, FLISAT, seri produk dari IKEA yang memiliki desain unik dan aman untuk menyesuaikan keperluan si Kecil.

Salah satu produk dari seri FLISAT wajib dicoba.

Misalnya meja kayu yang dapat dipakai sebagai meja belajar sekaligus tempat penyimpanan buku dan mainan Si Kecil.

Dengan adanya perabot multifungsi seperti ini, orangtua bisa mengajak Si Kecil untuk belajar dan bermain sambil mengajarkan untuk bertanggung jawab atas barang-barangnya.

Seri FLISAT sendiri mencakup bangku kecil anak, display buku, meja anak, dan penyimpanan dinding.

6. Libatkan anak dalam mendesain.

Ada ide lain? Jangan takut untuk segera eksekusi. Namun jangan lupa kebutuhan dan selera anak yang utama, meski sebagai orangtua dapat mengarahkannya dengan cara yang cerdas.

Untuk membatasi kemauan anak yang kadang sulit dibendung dan beruba-ubah, beri beberapa alternatif pilihan.

Misalnya, dalam menentukan warna sofa kesukaannya. Beri pilihan: mau merah, kuning, atau hijau? Dengan cara ini, anak akan merasa bangga karena turut dilibatkan dalam menata kamarnya, namun orangtua sudah mengarahkan dengan beberapa pilihan yang terbatas.

Cara ini bisa diterapkan untuk menentukan objek-objek lain dalam menata dan mengisi kamar anak.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular