Follow Us

Agar Indoor Plant Tumbuh Subur, Langkah Ini Mesti Kamu Lakukan

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 05 Desember 2020 | 10:00
Ilustrasi tanaman dalam ruang atau indoor plant.
architexturaldigest

Ilustrasi tanaman dalam ruang atau indoor plant.

IDEAOnline-Tanaman bisa menambah asri ruangan.

Namun, tak sekadar asal taruh bila ingin tanaman ini tumbuh subur.

Beberapa konsep dekorasi kerap diaplikasikan guna mendapatkan suasana rumah yang sesuai selera.

Konsep rumah yang asri misalnya, bisa didapatkan dengan menggunakan tanaman sebagai elemen dekorasi.

Menempatkan tanaman di beberapa titik dalam ruangan mampu menghadirkan suasana yang lebih asri dan sejuk.

Selain itu, tanaman juga dapat menunjang konsep yang ingin ditonjolkan dalam ruangan. Tanaman dapat mempercantik tampilan interior rumah.

Namun, kondisi luar dan dalam ruang tentu berbeda bagi tumbuh kembangnya tanaman.

Maka, taak sekadar asal taruh, tanaman yang digunakan harus jenis yang tepat dan punya karakter yang sesuai dengan kondisi ruangan.

Peletakan dan penataannya pun harus diperhatikan dan disesuaikan.

Masalahnya, menghadirkan tanaman utamanya di dalam ruangan tidaklah mudah.

Tanaman-tanaman tersebut tidak sekadar asal taruh terus masalah selesai.

Tetapi, harus disesuaikan dan ditata dengan baik.

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest