Ia meminta masyarakat untuk percaya dengan semua dokter di dunia yang tengah berusaha memberikan pilihan perawatan yang terbaik, termasuk dalam hal vaksin Covid-19.
Sebagai masyarakat, yang bisa kita lakukan adalah tetap disiplin menerapkan 3M (memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak).
"Hadirnya vaksin perlu disikapi secara positif, tujuannya untuk pencegahan. Anda bisa terkena tapi bisa meminimalisasi gejala dan kita tetap lakukan 3M."
"Diharapkan bisa segera terjadi herd immunity itu," tuturnya. Artikel ini telah tayang di Kompas.comdengan judul Sudah Divaksin Covid-19, Berapa Lama Kekebalan Tubuh Terbentuk?
#BerbagiIDEA