Baca Juga: Toilet Umum Transparan di Jepang, Teknologi Kaca Pintar Mengubah Dinding Jadi Buram Saat Terkunci

Ilustrasi kaca temperred seabgai partisi.
Struktur dasar dapat berupa “pegangan” untuk rel, baik di bagian plafon maupun bagian bawah (lantai).
Harga Pembuatan
Inilah perbandingan harga antara kaca temperred dan polos.
- Polos
Dengan luas yang sama bisa didapat harga yang lebih mahal jika jumlah panelnya lebih banyak.
Panel yang banyak berarti kebutuhan fitting juga lebih besar.
Baca Juga: Rumah yang Membingkai Alam dengan Kaca, Respons Positif pada Alam

Kaca temperred dipilih untuk memenuhi keamanan dan kekuatan.
- Bermotif
Sistem pemberian motif Sun Blassting dilakukan dengan menyemprotkan bahan semacam pasir halus dan dilakukan sebelum proses temperred.