3. Parit berkerikil untuk alirkan air.
Lantai kamar mandi diharuskan memiliki kemiringan tertentu untuk mengalirkan air ke arah lubang pembuangan.
Namun, umumnya setiap kamar mandi hanya memiliki sebuah lubang pembuangan air yang terletak pada sudut tertentu.
Padahal, terkadang ada genangan air di sudut lainnya yang tidak mengalir masuk ke lubang tersebut.
Untuk mengatasinya, kamu dapat membuat parit kecil di tepi kamar mandi yang menurun.
Permukaan parit juga dibuat miring ke satu sudut, dan di sudut itulah lubang pembuangan dibuat.
Kamu juga dapat menambahkan batuan kerikil untuk mengisi celah parit agar tampak lebih apik.
Baca Juga: Kamar Mandi Bertabur Koral, Pilihan Warna Natural untuk Kesan Bersih
#BerbagiIDEA