Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kotak Disinfeksi UV-C, Cara Praktis dan Efektif Sterilkan Benda Sehari-hari dari Virus, Bakteri, dan Jamur

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 11 Maret 2021 | 10:30
Philips UV-C Disinfection Box 10 L.
Signify

Philips UV-C Disinfection Box 10 L.

2. Philips UV-C disinfection box 30 liter.

Ukuran ini sangat tepat untuk mendisinfeksi benda sehari-hari, belanja rumah tangga, dan barang pribadi seperti mainan, kunci, ponsel, dompet, dan laptop.

Kotak ini didesain dengan kontrol intuitif dan tampilan digital yang jelas untuk kemudahan penggunaan.

Dengan interior stainless steel, sangat reflektif untuk disinfeksi yang lebih efektif.

Dilengkapi dengan sensor tertanam untuk mencegah bahaya UV-C; lampu UV-C mati secara otomatis saat penutup dibuka, mencegah kemungkinan paparan sinar UV-C keluar untuk perlindungan dan ketenangan pikiran pengguna.

3. Philips UV-C disinfection box 48 liter.

Ukuran 48 liter cocok untuk penggunaan rumah tangga maupun profesional.

Produk ini memiliki fitur keamanan standar seperti sensor untuk mencegah bahaya paparan UV-C dan panel sentuh untuk memudahkan kontrol waktu desinfeksi dengan empat mode pengaturan waktu: 180 detik, 300 detik, 600 detik dan 900 detik.

Produk ini dilengkapi dengan interior pelat besi yang sangat reflektif untuk memastikan sinar UV-C terpantul merata ke permukaan benda.

Kotak ini juga memiliki dua jendela kecil untuk memudahkan pengguna melihat objek disinfeksi selama proses disinfeksi berlangsung.

Baca Juga: Teknologi UV-Cpada Lampu Lumpuhkan Virus Penyebab Covid-19 dalam Hitungan Detik, Ragam Penggunaan dan Pedoman Keselamatannya!

Philips UV-C Chamber 48 L.

Philips UV-C Chamber 48 L.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular