Follow Us

Ingin Tamanmu Ideal? 7 Faktor Ini Jangan Satu Pun Dilupakan, Cek Yuk!

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 25 Maret 2021 | 19:28
Ilustrasi taman.
tribunnews

Ilustrasi taman.

6. Warna

Warna bagi sebagian orang memiliki makna yang cukup dalam.

Warna yang muncul dari sebuah taman banyak didominasi oleh warna tanaman yang ditanam.

Warna hijau tentunya sangat mendominasi karena umumnya daun berwarna hijau.

Sebagai penyelaras warna hijau, banyak pilihan yang bisa dibuat.

Umumnya, penyelaras warna tersebut dimunculkan dari warna daun (selain hijau), bunga, batang, buah dan biji, serta beberapa macam elemen keras.

Beberapa warna dari bunga antara lain kuning, merah, merah muda, ungu, dan putih.

Warna kuning misalnya, bisa didapat dari warna bunga mawar, kemuning, soka, kembang sepatu, dan lili. Elemen keras pada taman juga akan memberikan kesan warna yang berbeda.

Patung misalnya, memberikan warna yang lebih alami, seperti abu-abu.

Kolam dengan berbagai jenis bebatuan alam akan memberikan kesan dinamis pada taman rumah tinggal. Sementara, berbagai pernak-pernik seperti gentong akan memberikan nuansa etnik dan eksklusif.

Baca Juga: Tekan Biaya Bikin Taman, Jangan Salah Pilih Hardscape dan Tanamannya!

Ilustrasi taman di atap rumah.
dekoruma

Ilustrasi taman di atap rumah.

Halaman Selanjutnya

7. Pembuatan Sketsa

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular