Follow Us

Peran Genting Tak Sepele untuk Rumah, Cermati Ini Biar Tak Salah Pilih

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 01 April 2021 | 19:38
Ilustrasi pengaplikasian genting metal Soka Jempol.
Multi Griya Bangunan

Ilustrasi pengaplikasian genting metal Soka Jempol.

Baca Juga: Genting Bitumen, Atap Lembaran Tampil Memikat, Jenis dan Plus Minusnya

Ilustrasi pengaplikasian genting metal sakuraroof.
Idea.Grid.Id

Ilustrasi pengaplikasian genting metal sakuraroof.

Bahan metal memiliki kemampuan menyalurkan panas yang paling tinggi, sementara bahan tanah liat adalah bahan terbaik untuk menolak panas.

Perhatikan desain genting, apakah memungkinkan adanya celah untuk air masuk? Jika iya, hindari jenis itu karena sudah pasti rumah kamu akan rentan bocor.

Hujan juga akan berpengaruh terhadap keawetan gentirig.

Ada sebagian bahan yang tidak tahan terhadap hujan sehingga mudah berlumut, ada yang tidak.

Baca Juga: Sempat Staycation di Hotel Mewah, Ternyata Marcell Siahaan Punya Rumah Enggak Kalah Mewah, Ada Studio Pribadinya!

Hal lain yang patut dipertimbangkan ketika memilih genting adalah faktor estetika.

Ada genting yang kuat, tahan panas, tapi tak terialu baik secara estetika.

Sebaliknya, ada genting yang penampilannya bagus, namun akan membuat ruang di bawahnya menjadi panas.

Bentuk genting juga berbeda.

Ada yang rata (flat), ada yang bergelombang.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular