Follow Us

Ingin Bikin Bonsai? Ini Kriteria dan Pilihan Tanaman yang Cocok

Kontributor 01 - Jumat, 02 April 2021 | 08:30
Juniper

Juniper

IDEAOnline-Tak semua tanaman cocok dibikin bonsai.

Keunikan bonsai atau tanaman kerdil bisa dihasilkan dari jenis tanaman memiliki dedaunan dengan ukuran kecil, punya kulit yang tampak keriput.

Kamu juga memilih jenis tanaman tertentu untuk dibonsai dengan pertimbangan kemudahan perawatannya.

Berikut tujuh tanaman populer yang cocok dijadikan bonsai, seperti dilansir the Spruce.

1. Juniper

Semua spesies juniper cocok untuk tumbuh sebagai tanaman bonsai.

Baca Juga: Hilangin 4 Kebiasan Buruk yang Buat Wajan Rusak, Jangan disepelekan!

Setidaknya ada dua alasan paling populer mengapa orang-orang menjadikan juniper sebagai tanaman bonsai.

Pertama, tanaman ini punya dedaunan kecil yang cocok dengan estetika bonsai.

Kedua, juniper kuat pada pemangkasan yang agresif. Juniper cenderung tumbuh kurang baik di dalam ruangan dan penting agar pohon ini ditanam di tanah yang kering.

2. Pinus Pinus populer sebagai tanaman bonsai karena kuat dan bisa dilatih.

Source : kompas

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest