Follow Us

Cucian Susah Kering dan Lembap di Musim Hujan? Ini Solusi agar Tak tergantung Cuaca Lagi

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 03 April 2021 | 17:33
Ilustrasi mngangin-anginkan pakaian agar kering.
Grid.Id

Ilustrasi mngangin-anginkan pakaian agar kering.

IDEAOnline-Masih tergantung pada sinar matahari atau ruang khusus untuk mengangin-anginkan pakaian sehabis dicuci agar cepat kering?

Kalau iya, pasti kamu kerepotan di saat musim hujan begini.

Apalagi bagi kamu yang tinggal di apartemen. Unit apartemen yang terbatas luasnya, tentu tak memungkinkan untuk menyediakan ruang khusus untuk menjemur atau sekadar mengangin-anginkan hasil cucian agar cepat kering.

Baca Juga: Cuma Buat Pantau Proyek Pembangunan Rumah, 'Barang Sederhana' milik Nagita Slavina Kembali Banjir Komentar: Kalau Kena Semen Gimana?

Ya, kegiatan mencuci pakaian, termasuk di dalamnya adalah pengeringannya, menjadi aktivitas yang hampir dilakukan oleh semua orang.

Karenanya, selama ini berbagai produk mesin cuci dan pengering pakaian terus saja berinovasi, untuk memberikan kemudahan dan kepraktisan, plus berbagai fungsi lain yang terkait dengan perawatan pakaian dan kesehatan.

Tak hanya menghilangkan noda, kegiatan mencuci semestinya juga mampu menghilangkan berbagai kuman yang menempel di bahan cucian.

Namun, kenyataannya, proses mencuci pakaian ini justru meninggalkan masalah baru pada cucian, misalnya ketika propses pengeringan tidak sempurna sehingga harus dibantu dengan dijemur di panas matahari atau diangin-anginkan di dalam ruang jika sedang hujan.

Memahami bahwa tahap mengeringkan pakaian cukup penting dalam rangkaian proses mencuci, PT LG Electronics Indonesia memberikan solusi dengan produknya, mesin pengering pakaian (dryer).

Baca Juga: 8 Kesalahan Saat Mencuci dan Menyimpan Pakaian yang Sering Diabaikan

Ilustrasi mengeringkan cucian pakai mesin pengering (dryer).

Ilustrasi mengeringkan cucian pakai mesin pengering (dryer).

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular