Follow Us

Dinding Homogeneous Tile, Mainkan Polanya dan Dapatkan Kesan Mewahnya!

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 27 Mei 2021 | 18:30
Homogeneous tile untuk lantai dan dinding. Kini tersedia ukuran yang jauh lebih besar.
Serial RUMAH

Homogeneous tile untuk lantai dan dinding. Kini tersedia ukuran yang jauh lebih besar.

Homogeneous tile diaplikasikan pada backsplas.
Idea.Grid.Id

Homogeneous tile diaplikasikan pada backsplas.

2. Kreatif Bermain Pola

Baca Juga: Tanpa Tunggu Laundry, Ternyata Ini Cara Menghilangkan Noda Tinta pada Pakaian, Bisa Manfaatkan Mentega!

Baca Juga: Gipsum, Cara Praktis Ganti Dinding Interior di Rumah Minimalis Modern

Keramik polos bisa dibuat lebih menarik dengan membuat pola susunan yang beragam, misalnya selang-seling antara dua warna atau gradasi dari gelap ke terang.

Agar tak berefek memusingkan, batasi penggunaan warna atau aplikasikan keramik pada sebagian bidang dinding saja.

3. Besar Lebih Mewah

Untuk menciptakan efek yang lebih mewah dan elegan, ukuran keramik homogen atau homogeneous yang mengakomodasi ukuran besar sangat bisa dioptimalkan.

Tekstur halus dan mengilap akan menambah kesan mewah. Begitu pun dengan motif granit atau marmer yang tak kalah indah.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Editor : Maulina Kadiranti

Baca Lainnya

Latest