Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Justru Malah Berubah Menjadi Racun, Jangan Lagi Simpan Obat dengan Asal, Begini Cara Menyimpannya!

Maulina Kadiranti - Jumat, 28 Mei 2021 | 13:30
Ilustrasi obat-obatan
deprescribingnetwork.ca

Ilustrasi obat-obatan

IDEAonline -IDEA lovers, mulailah cermat dalam menyimpan obat,jangan lagi disimpan di tempat bersuhu tinggi. Simak ulasannya di sini!

Persediaan obat-obatan menjadi salah satu dari sekian hal yang sangat berguna di rumah.

Dengan memiliki persediaan obat, ketika kita sangat membutuhkannya maka tak perlu kerepotan membelinya dulu ke luar rumah.

Punya persediaan yang cukup, tapi apakah sudah tahu bagaimana cara menyimpan obat dengan baik dan benar?

Tips menyimpan obat

Tips menyimpan obat

Baca Juga: Jadi Salah Satu Penyebab Asma Berat, Siapa Sangka Pelembut Pakaian Ternyata Berbahaya untuk Kesehatan!

Baca Juga: Deretan Rumah Artis yang Putuskan Lepas Hijab, Ada yang Huniannya Dilengkapi Lift Saking Megahnya!

Melansirintisari-online.com dari Gridhealth.id, begini cara menyimpan obat secara umum yang jarang diketahui:

1. Ikuti petunjuk penyimpanan pada label/ kemasan obat

2. Simpan obat dalam kemasan asli dan dalam wadah tertutup rapat

3. Simpan obat pada suhu kamar dan hindari terpapar sinar matahari langsung

4. Jangan menyimpan obat di tempat panas atau lembab

5. Jangan menyimpan obat bentuk cair dalam lemari pendingin agar tidak beku, kecuali jika tertulis pada etiket obat

6. Jangan menyimpan obat yang telah kadaluarsa atau rusak.

Baca Juga: Deretan Rumah Artis yang Putuskan Lepas Hijab, Ada yang Huniannya Dilengkapi Lift Saking Megahnya!

Baca Juga: Wanita Ini Rendam Pakaian yang Penuh Noda Minyak dengan Campuran Colla, Enggak Sangka Hasilnya Malah Lebih Bersih dari Deterjen!

7. Jangan meninggalkan obat di dalam mobil untuk jangka waktu lama. Karena di dalam mobil panas, dan kondisi ini bisa merusak obat

Untuk obat tertentu, seperti obat untuk vagina dan ovula, baiknya disimpan di dalam lemari es.

Sebab jika disimpan dalam suhu kamar obat akan mencair.

Begitu juga dengan obat sedian aerosol/spray, jangan disimpan ditempat bersuhu tinggi, karena bisa menyebabkan ledakan.

Baca Juga: Siapa Sangka Menjadi Salah Satu Penyebab Penyakit yang Diderita Anak Denada, Ini Fakta Menakjubkan Mengenai Dry Cleaning!

Baca Juga: Jadi Salah Satu Penyebab Asma Berat, Siapa Sangka Pelembut Pakaian Ternyata Berbahaya untuk Kesehatan!

Cara menyimpan obat dengan benar
gridhealth.id

Cara menyimpan obat dengan benar

Adapun tempat menyimpan obat yang baik dan benar adalah sebagai berikut:

1. Lemari/rak yang rapi dan terlindung dari debu, kelembaban, juga cahaya yang berlebihan

2. Lantai rak dilengkapi dengan palet

Bagaimana, sudah semakin paham kan bagaimana cara menyimpanobat dengan baik dan benar.

#Berbagiidea #Berbagicerita #Bisadarirumah #Gridnetwork #Rumahtropis

(*)

Source : Gridhealth.id

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular