IDEAonline - IDEA lovers, masih bingung cara menghilangkan bau minyak goreng yang sudah dipakai? Tinggal cemplung satu bahan ini saja, Simak di sini!
Dari sekian banyak aktivitas memasak di dapur, nampaknya menggoreng jadi yang paling sering IDEA lovers lakukan, bukan?
Karena itu, masalah menggoreng pun banyak dihadapi para ibu sehari-hari.
Salah satunya adalah kalau minyak gorengnya bau sehingaa tak bisa dipakai lagi.
Biasanya, kalau minyak bekas menggoreng ayam kuning, ikan goreng atau ikan asin, sudah pasti minyak langsung berbau tidak enak.
Dipakai menggoreng bahan lain pun, aromanya akan mencampuri bahan lain.
Tapi tenang, ada cara menghilangkan bau pada minyak goreng bekas, IDEA lovers!
Simak penjelasannya yang sudah dirangkum oleh sajiansedap.com:
Menghilangkan Bau Pada Minyak