Hal tersebut lantaran Shandy dan Gilang bukan lahir dari keluarga yang kaya raya.
"Keluarga biasa, papahku PNS," tutur Gilangmengutip dari YouTubeBoy William.
Rumah Shandy Purnamasari, Crazy Rich Malang
"Dia (Shandy) malah keluarga biasa banget," lanjut Gilang.
"Keluarga biasa banget tuh apa?" tanya Boy.
"Ya nggak mampu. Aku sekolah aja di negeri. Kalau nggak negeri nggak bisa sekolah," jelas Shandy.
Shandy bahkan tak pernah terpikir ia akan menjadi orang sukses dan hidup serba mewah seperti saat ini.
"Hidup kaya gini tuh nggak pernah kepikiran gitu," tutur Shandy.
"Nggak pernah terbayang," sahut Gilang atau yang akrab disapa Juragan 99.
Shandy mengaku usahanya ini berkat kerja kerasnya berkat kerja kerasnya sejak awal yang tak malu berjualan diplatformmedia sosial.
Baca Juga: Stop Simpan Barang Ini di Lemari Pakaian, Bukannya Rapi Bikin Lemari Jadi Berjamur dan Kotor!