ilustrasi remote tv
1. Periksa baterai remote TV terlebih dahulu
Baca Juga: Umi Kalsum Sudah Habis Kesabaran hingga Nekat Bawa Polisi ke Rumah Pembully Cucunya, Ada Apa Lagi?
Pertama-tama IDEA loversperlu memeriksa baterai terlebih dahulu.
Bisa saja remote TV sebenarnya tidak rusak, hanya saja baterainya habis.
Jadi coba ganti baterai remote TV terlebih dahulu.
2. Buka bodi remote TV
Kalau baterai ternyata aman-aman saja, IDEA lovers bisa membuka bodi remote TV terlebih dahulu.
Jadi lepaskan baterai, dan bongkarlah bodi remote secara perlahan.
3. Bersihkan bagian dalam remote
Lalu bersihkanlah bagian dalam remote TV seperti panel kontrol atau papan rangkaian elektroniknya menggunakan kain bersih yang kering.